Mata kuliah ini akan membahas tentang teori dasar konsep kesehatan masyarakat, pilar keilmuan kesehatan masyarakat dan melakukan upaya pencegahan di masyarakat. Fokus mata kuliah ini akan mengacu kepada ruang lingkup ilmu kesehatan masyarakat, termasuk usaha preventif dan rehabilitatif untuk meningkatkan kesehatan; kesehatan kerja, kesehatan lingkungan dan hygiene sanitasi.
- Pengajar: Muhammad Aditya Kurnia