Contoh 2


Dari data keuangan diatas ditetapkan tahun 2003 menjadi tahun dasar, maka berapakah persentase piutang 2004 jika dihitung dengan metode analisis trend ?

Pembahasan :

Diketahui :

Saldo tahun dasar (2003) = Rp 540

Saldo tahun pembanding (2004) = Rp 680

Ditanya :

Persentase piutang tahun 2004 dengan metode analisis trend 

Dijawab :

% = (Saldo tahun pembanding / Saldo tahun dasar ) x 100%

% = ( Rp 680 / Rp 540 ) x 100 %

% = 126 %

Kesimpulan :

1. Piutang akhir tahun 2004 hanya sebesar 126% dari piutang akhir tahun 2003

2. Piutang akhir tahun 2004 naik sebesar 26% jika dibandingkan dengan piutang akhir tahun 2003

3. Piutang akhir tahun 2004 berjumlah 26% lebih besar dari piutang akhir tahun 2003 



Terakhir diperbaharui: Wednesday, 26 October 2022, 08:40