Jenis Jenis Rasio Likuiditas

Jenis-jenis Rasio LIkuiditas

1.Rasio Lancar (Current Ratio)

  Merupakan rasio untuk mengukur kemampuan perusahaan dalam membayar kewajiban jk pendek  atau utang yang segera jt tempo pada saat ditagih secara keseluruhan

Rumus

CR = Aktiva Lancar/Utang Lancar

2. Rasio Cepat (Quick Ratio)

Merupakan ratio yang menunjukkan kemampuan perusahaan dalam memenuhi atau membayar kewajiban lancar dengan aktiva lancar tanpa memperhitungkan nilai persediaan

Rumus

Quick Ratio : Current Asset -Invetory/Utang Lancar



Terakhir diperbaharui: Tuesday, 1 November 2022, 20:32