Thorax adalah nama lain dari dada. Sedangkan AP biasanya merupakan singkatan dariantero-posterior (depan-belakang). Istilah thorax AP biasa digunakan dalam pemeriksaan radiologis, misalnya saat dilakukan foto rontgen (sinar-x).
Rangka thorax tersusun atas tulang vertebra thoracal, sternum, tulang iga dan tulang rawan.
- Teacher: Inda Kania Meilani
- Teacher: Adi Soekardi