RPS PSYCHOLINGUISTICS

SILABUS DAN RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

Description: D:\BAHAN KULIAH UNPRI_NEW\BKD DOSEN 2016 TAHAP 2\LOGO UNPRI.jpg 

 

Jenis dokumen

 

 

FORMULIR MUTU

Disusun oleh:

Disetujui oleh:

Kordinator

 

 

 

Jamaluddin Nasution, S.S., S.Pd., M.Hum

Ketua Program Studi

 

 

 

Yenita Sembiring, S.S., M.Hum.

 

 

Tanggal:

Tanggal:

I

Identitas Mata Kuliah

Kode

Nama MK

SKS

Dosen Pengampu

ING62140

Psycholinguistics

2 SKS

Jamaluddin Nasution, S.S., S.Pd., M.Hum.

Dr. Irma Khoirot Daulay, M.Hum.

II

Deskripsi Singkat Mata Kuliah

Perkuliahan ini diisi dengan pembahasan tentang hakikat Psycholinguistics dan kedudukannya dalam Linguistik, teori-teori dasar pemerolehan bahasa dan pembelajaran bahasa, hubungan bahasa dengan otak, bahasa pada manusia dan hewan, pemerolehan bahasa (language acquisition), gangguan bahasa (language disorder), bahasa dalam pikiran dan ingatan serta pengaplikasiannya dalam pengajaran bahasa Inggris.

Prasyarat Mata Kuliah

 

III

Capaian Pembelajaran

Capaian Pembelajaran Program Studi (LO Prodi)

 

 

KODE CPL

A. ASPEK SIKAP

S01

Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu menunjukkan sikap religius;

S02

Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas berdasarkan agama, moral dan etika;

S03

Berperan sebagai warga negara yang bangga dan cinta tanah air, memiliki nasionalisme serta rasa tanggungjawab pada negara dan bangsa;

S04

Berkontribusi dalam peningkatan mutu kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara berdasarkan Pancasila;

S05

Bekerja sama dan memiliki kepekaan sosial serta kepedulian terhadap masyarakat dan lingkungan;

S06

Menghargai keanekaragaman budaya, pandangan, agama, dan kepercayaan, serta pendapat atau temuan orisinal orang lain;

S07

Taat hukum dan disiplin dalam kehidupan bermasyarakat dan bernegara;

S08

Menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri;

S09

Menginternalisasi nilai, norma, dan etika akademik;

S10

Menginternalisasi semangat kemandirian, kejuangan, dan kewirausahaan;

S11

Optimis, memiliki rasa ingin tahu yang tinggi dan kemauan belajar yang besar; dan

S12

Memiliki pandangan yang luas, terbuka, dan berpikiran positif.

KODE CPL

B. ASPEK KETERAMPILAN UMUM

KU01

Mampu menerapkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan inovatif, dalam konteks pengembangan atau implementasi ilmu pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan nilai humaniora yang sesuai dengan bidang keahliannya;

KU02

Mampu menunjukkan kinerja mandiri, bermutu, dan terukur;

KU03

Mampu mengkaji implikasi pengembangan atau implementasi ilmu pengetahuan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan nilai humaniora sesuai dengan keahliannya berdasarkan kaidah, tata cara dan etika ilmiah dalam rangka menghasilkan solusi, gagasan, desain atau kritik seni, menyusun deskripsi saintifik hasil kajiannya dalam bentuk skripsi atau laporan tugas akhir dan mengunggahnya dalam laman perguruan tinggi;

KU04

Mampu menyusun dan mendeskripsikan hasil kajiannya dalam bentuk skripsi atau laporan tugas akhir dan mengunggahnya dalam laman perguruan tinggi;

KU05

Mampu mengambil keputusan secara tepat dalam konteks penyelesaian masalah di bidang keahliannya, berdasarkan posedur baku, analisis informasi dan data;

KU06

Mampu memelihara dan mengembangkan jaringan kerja dengan pembimbing, kolega, sejawat baik di dalam maupun di luar lembaganya;

KU07

Mampu bertanggungjawab atas pencapaian hasil kerja kelompok dan melakukan supervisi dan evaluasi terhadap penyelesaian pekerjaan yang ditugaskan kepada pekerja yang berada di bawah tanggungjawabnya;

KU08

Mampu melakukan proses evaluasi diri terhadap kelompok kerja yang berada dibawah tanggung jawabnya, dan mampu mengelola pembelajaran secara mandiri; dan

KU09

Mampu mendokumentasikan, menyimpan, mengamankan, dan menemukan kembali data untuk menjamin kesahihan dan mencegah plagiasi.

KODE CPL

C. ASPEK KETERAMPILAN KHUSUS

KK01

Terampil menganalisis dan menerapkan teori, konsep, pendekatan dalam pembelajaran bahasa Inggris; serta menghasilkan desain  pembelajaran; yang inovatif untuk pembelajaran bahasa Inggris;

KK02

Terampil merencanakan dan melakukan kajian terhadap implementasi pendidikan bahasa Inggris melalui pendekatan secara terintegrasi;

KK03

Terampil dalam pengetahuan tentang hakikat dan ciri bahasa manusia dan dapat menghasilkan layanan jasa konsultasi kebahasaan dalam bidang linguistik serta pembelajarannya;

KK04

Terampil menjadi pengajar bahasa Inggris yang memahami keterkaitan antara psikologi dengan linguistik untuk memahami kendala bahasa pada siswa;

KK05

Terampil berbahasa Inggris, secara lisan dan tulisan dalam  konteks keseharian/umum, akademis, dan pekerjaan; serta mampu menggunakan salah satu bahasa daerah (dalam hubungannya dengan language acquisition); dan

KK06

Terampil dalam menguasai tahap-tahap pemerolehan bahasa dan mampu mengindikasi gangguan dalam berbahasa seseorang baik terkhusus dalam lingkungan sekolah.

KODE CPL

D. ASPEK PENGETAHUAN

P01

Menguasai konsep-konsep dasar kebahasaan, memahami keterkaitan antara psikologi dengan linguistik;

P02

Menguasai hakikat dan ciri bahasa manusia secara psikologi;

P03

Menguasai konsep teori dan tahap-tahap pemerolehan bahasa dan gangguan dalam berbahasa;

P04

Menguasai prinsip psikologi dengan linguistik untuk memahami kendala bahasa pada siswa; dan

P05

Menguasai bahasa Inggris, secara lisan dan tulisan dalam  konteks keseharian/umum, akademis, dan pekerjaan; serta mampu menggunakan salah satu bahasa daerah (dalam hubungannya dengan language acquisition).

 

 

Capaian Mata Kuliah (LO Mata Kuliah)

 

 

A.         Aspek Sikap

S01. Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu menunjukkan sikap religius

S02. Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas berdasarkan agama, moral dan etika;

S05. Bekerja sama dan memiliki kepekaan sosial serta kepedulian terhadap masyarakat dan lingkungan;

S08. Menunjukkan sikap bertanggung jawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri

 

B.         Aspek Keterampilan Umum

KU01  Mampu menerapkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan inovatif, dalam konteks  pengembangan atau implementasi ilmu pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan  menerapkan nilai humaniora yang sesuai dengan bidang keahliannya

KU02   Mampu menunjukkan kinerja mandiri, bermutu, dan terukur.

KU03   Mampu mengkaji implikasi pengembangan atau implementasi ilmu pengetahuan teknologi yang  memperhatikan dan menerapkan nilai humaniora sesuai dengan keahliannya berdasarkan kaidah, tata cara dan etika ilmiah dalam rangka menghasilkan solusi, gagasan, desain atau kritik seni, menyusun deskripsi saintifik hasil kajiannya dalam bentuk skripsi atau laporan tugas akhir dan  mengunggahnya dalam laman perguruan tinggi.

KU04  Mampu menyusun dan mendeskripsikan hasil kajiannya dalam bentuk skripsi atau laporan tugas  akhir dan mengunggahnya dalam laman perguruan tinggi

KU07  Mampu bertanggung jawab atas pencapaian hasil kerja kelompok dan melakukan supervisi dan  evaluasi terhadap penyelesaian pekerjaan yang ditugaskan kepada pekerja yang berada di bawah  tanggung jawabnya.

KU08  Mampu melakukan proses evaluasi diri terhadap kelompok kerja yang berada di bawah tanggung  jawabnya, dan mampu mengelola pembelajaran secara mandiri.

KU09  Mampu mendokumentasikan, menyimpan, mengamankan, dan menemukan kembali data untuk menjamin kesahihan dan mencegah plagiasi.

 

C.         Aspek Keterampilan Khusus

KK01 Terampil menganalisis dan menerapkan teori, konsep, pendekatan dalam pembelajaran bahasa Inggris; serta menghasilkan desain  pembelajaran; yang inovatif untuk pembelajaran bahasa Inggris.

KK02 Terampil merencanakan dan melakukan kajian terhadap implementasi pendidikan bahasa Inggris melalui pendekatan secara terintegrasi;

 

Aspek Pengetahuan

P01  Menguasai konsep-konsep dasar kebahasaan, memahami keterkaitan antara psikologi dengan Linguistik.

P02  Menguasai hakikat dan ciri bahasa manusia secara psikologi.

P03  Menguasai konsep teori dan tahap-tahap pemerolehan bahasa dan gangguan dalam berbahasa.

P04  Menguasai prinsip psikologi dengan linguistik untuk memahami kendala bahasa pada siswa.


IV

Media Pembelajar-an

Software

Hardware

Sistem Pembelajaran Dalam Jaringan (SPADA)

E-Book

File PDF

File Microsoft Word dan Power Point

Whatsapp Group

E-Mail

Buku Teks

Buku Catatan

Jurnal Linguistics

Jurnal Psycholinguistics

V

Mata Kuliah Prasyarat

-

VI

Minggu Ke

CP MK

Bahan Kajian

Bentuk Pembelajaran

Estimasi Waktu

Penilaian

 

 

 

 

 

 

Indikator

Bobot

 

1

Kontrak perkuliahan

Kontrak perkuliahan

 

Memperhatikan, membaca dan menulis poin-poin perkuliahan

60 Menit

 

0,5

 

2

Sikap

Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas berdasarkan agama, moral, dan etika. Menunjukkan sikap bertanggung jawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri.

Pengetahuan

Menguasai konsep pada hakikat linguistics dan psycholinguistics, memahami definsi psycholinguistics serta paham pada teoritis di ruang lingkup (scope) dari ilmu psycholinguistics.

-        Hakikat Linguistics dan Psycholinguistics

-        Definsi Psycholinguistics

-        Ruang Lingkup (Scope) Psycholinguistics

-          Penjelasan materi di SPADA

-          Membuat catatan dan rangkuman materi

-          Diskusi dan tanya jawab melalui SPADA atau WAG

-       Kuis di SPADA

60 Menit

Indikator Penilaian

Sikap

-          Kritis menanggapi dalam belajar dan dikusi

-          Bertanggung jawaban dalam pembelajaran daring (online) serta diskusi grup

Pengetahuan

-          Penguasaan dan pemahaman materi

-          Kelancaran pembelajaran daring (online) dan diskusi

-          Kreativitas dan partisipasi aktif dalam pembelajaran daring (online) dan diskusi

1,5

 

3

Sikap

Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas berdasarkan agama, moral, dan etika. Menunjukkan sikap bertanggung jawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri.

Pengetahuan

Menguasai konsep teoretis tentang bahasa (Language) dan memahami bagian-bagian otak (brain) manusia serta fungsinya dalam kebahasaan (linguistics).

-        Language (Bahasa)

-        Otak (Brain)

-          Penjelasan materi di SPADA

-          Membuat catatan dan rangkuman materi

-          Diskusi dan tanya jawab melalui SPADA atau WAG

-          Kuis di SPADA

60 Menit

Indikator Penilaian

Sikap

-          Kritis menanggapi dalam belajar dan dikusi

-          Bertanggung jawaban dalam pembelajaran daring (online) serta diskusi grup

Pengetahuan

-          Penguasaan dan pemahaman materi

-          Kelancaran pembelajaran daring (online) dan diskusi

-          Kreativitas dan partisipasi aktif dalam pembelajaran daring (online) dan diskusi

1,5

 

4

Sikap

Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas berdasarkan agama, moral, dan etika. Menunjukkan sikap bertanggung jawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri.

Pengetahuan

Menguasai konsep teoretis tentang pemerolehan bahasa pertama dan kedua (First and Second Language Acquisition).

Keterampilan

Mengucapkan kalimat-kalimat dalam bahasa pertama dan kedua (jika dapat berbahasa daerah, maka itu menjadi bahasa pertama. Jika hanya bisa berbahasa Indonesia, maka itu bahasa pertamanya)

Pemerolehan bahasa pertama dan kedua (First and Second Language Acquisition)

-          Penjelasan materi di SPADA

-          Membuat catatan dan rangkuman materi

-          Diskusi dan tanya jawab melalui SPADA atau WAG

60 Menit

Indikator Penilaian

Sikap

-          Kritis menanggapi dalam belajar dan dikusi

-          Bertanggung jawaban dalam pembelajaran daring (online) serta diskusi grup

Pengetahuan

-          Penguasaan dan pemahaman materi

-          Kelancaran pembelajaran daring (online) dan diskusi

-          Kreativitas dan partisipasi aktif dalam pembelajaran daring (online) dan diskusi

Keterampilan

-          Mampu menggunakan minimal satu bahasa internasional untuk komunikasi lisan dan tulis (KU13)

1,5

 

5

Sikap

Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas berdasarkan agama, moral, dan etika. Menunjukkan sikap bertanggung jawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri.

Pengetahuan

-          Mengerti pada penggunaan kalimat dalam bahasa (Utilization of sentences) sebagai bagian dari ilmu Psycholinguistics.

-          Memahami teori-teori dalam speech acts dan indirect speech acts.

-          Utilization of sentences

-          Speech acts

-          Penjelasan materi di SPADA

-          Membuat catatan dan rangkuman materi

-          Diskusi dan tanya jawab melalui SPADA atau WAG

60 Menit

Indikator Penilaian

Sikap

-          Kritis menanggapi dalam belajar dan dikusi

-          Bertanggung jawaban dalam pembelajaran daring (online) serta diskusi grup

Pengetahuan

-          Penguasaan dan pemahaman materi

-          Kelancaran pembelajaran daring (online) dan diskusi

-          Kreativitas dan partisipasi aktif dalam pembelajaran daring (online) dan diskusi

1,5

 

6

Sikap

Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas berdasarkan agama, moral, dan etika. Menunjukkan sikap bertanggung jawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri.

Pengetahuan

Menguasai konsep teoretis tentang gangguan berbicara, berbahasa, berpikir, dan gangguan lingkungan sosial.

Memahami teori tentang gangguan bahasa dan kerusakan otak (Aphasia) pada tataran definisi, dan penyebab Aphasia.

-          Gangguan berbicara, berbahasa, berpikir, dan gangguan lingkungan sosial (Language disorder)

-          Gangguan bahasa kerusakan otak (Aphasia)

-          Penjelasan materi di SPADA

-          Membuat catatan dan rangkuman materi

-          Diskusi dan tanya jawab melalui SPADA atau WAG

-          Kuis di SPADA

60 Menit

Indikator Penilaian

Sikap

-          Kritis menanggapi dalam belajar dan dikusi

-          Bertanggung jawaban dalam pembelajaran daring (online) serta diskusi grup

Pengetahuan

-          Penguasaan dan pemahaman materi

-          Kelancaran pembelajaran daring (online) dan diskusi

-          Kreativitas dan partisipasi aktif dalam pembelajaran daring (online) dan diskusi

1,5

 

7

Sikap

Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas berdasarkan agama, moral, dan etika. Menunjukkan sikap bertanggung jawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri.

Pengetahuan

Menguasai konsep teoretis tentang gangguan membaca, menulis, dan mengeja, serta memahami teori tentang gangguan bahasa (Dyslexia) pada tataran definisi, dan penyebab dyslexia.

-          Gangguan berbicara, berbahasa, berpikir, dan gangguan lingkungan sosial (Language disorder)

-          Gangguan bahasa (Dyslexia)

-          Penjelasan materi di SPADA

-          Membuat catatan dan rangkuman materi

-          Diskusi dan tanya jawab melalui SPADA atau WAG

-          Kuis di SPADA

60 Menit

Indikator Penilaian

Sikap

-          Kritis menanggapi dalam belajar dan dikusi

-          Bertanggung jawaban dalam pembelajaran daring (online) serta diskusi grup

Pengetahuan

-          Penguasaan dan pemahaman materi

-          Kelancaran pembelajaran daring (online) dan diskusi

-          Kreativitas dan partisipasi aktif dalam pembelajaran daring (online) dan diskusi

1,5

 

8

Ujian Tengah Semester (UTS)

Materi yang sudah terangkum dalam topik 2 – 7

Menjawab soal dalam jaringan (online) berupa pertanyaan;

-          Multiple choice

-          Macthing

-          True / false quesiton

60 Menit

Indikator Penilaian

Sikap

-          Jumlah kehadiran (presensi)

-          Durasi waktu menjawab soal

Pengetahuan

-          Jumlah benar/salah

30

 

9

Sikap

Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas berdasarkan agama, moral, dan etika. Menunjukkan sikap bertanggung jawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri.

Pengetahuan

Menguasai konsep teoretis tentang anak-anak yang memeroleh bahasa asli mereka (how children acquire their native language) dan bagaimana dengan bahasa anak-anak yang liar dan terisolasi (language of wild and isolated children).

-          Bagaimana anak-anak memeroleh bahasa asli mereka (how children acquire their native language)

-          Bahasa anak-anak yang liar dan terisolasi (language of wild and isolated children)

-          Penjelasan materi di SPADA

-          Membuat catatan dan rangkuman materi

-          Diskusi dan tanya jawab melalui SPADA atau WAG

60 Menit

Indikator Penilaian

Sikap

-          Kritis menanggapi dalam belajar dan dikusi

-          Bertanggung jawaban dalam pembelajaran daring (online) serta diskusi grup

Pengetahuan

-          Penguasaan dan pemahaman materi

-          Kelancaran pembelajaran daring (online) dan diskusi

-          Kreativitas dan partisipasi aktif dalam pembelajaran daring (online) dan diskusi

1,5

 

10

Sikap

Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas berdasarkan agama, moral, dan etika. Menunjukkan sikap bertanggung jawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri.

Pengetahuan

Memahami teori tentang bahasa pengetahuan dan asalnya (where does language knowledge come from?) dan mengetahui konsep bahasa orang-orang yang tidak dapat mendengar (the deaf and language).

Keterampilan

Mampu mendeskripsikan cara orang-orang yang tidak dapat mendengar (the deaf and language) memeroleh bahasa dengan channel yang mereka miliki.

-          Bahasa pengetahuan dan asalnya (where does language knowledge come from?)

-          Bahasa orang-orang yang tidak dapat mendengar (the deaf and language)

-          Penjelasan materi di SPADA

-          Membuat catatan dan rangkuman materi

-          Diskusi dan tanya jawab melalui SPADA atau WAG

60 Menit

Indikator Penilaian

Sikap

-          Kritis menanggapi dalam belajar dan dikusi

-          Bertanggung jawaban dalam pembelajaran daring (online) serta diskusi grup

Pengetahuan

-          Penguasaan dan pemahaman materi

-          Kelancaran pembelajaran daring (online) dan diskusi

-          Kreativitas dan partisipasi aktif dalam pembelajaran daring (online) dan diskusi

Keterampilan

-          Mampu menerapkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan inovatif, dalam konteks pengembangan atau implementasi ilmu pengetahuan dan teknologi (KU01)

1,5

 

11

Sikap

Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas berdasarkan agama, moral, dan etika. Menunjukkan sikap bertanggung jawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri.

Pengetahuan

Menguasai konsep teoretis tentang bahasa hewan (animal language) dan bahasa manusia (human language).

Keterampilan

Mampu mencontohkan beberapa bahasa hewan (animal language) serta penjelasan maksudnya.

-          Bahasa hewan (animal language)

-          Bahasa manusia (human language)

-          Penjelasan materi di SPADA

-          Membuat catatan dan rangkuman materi

-          Diskusi dan tanya jawab melalui SPADA atau WAG

-          Kuis di SPADA

60 Menit

Indikator Penilaian

Sikap

-          Kritis menanggapi dalam belajar dan dikusi

-          Bertanggung jawaban dalam pembelajaran daring (online) serta diskusi grup

Pengetahuan

-          Penguasaan dan pemahaman materi

-          Kelancaran pembelajaran daring (online) dan diskusi

-          Kreativitas dan partisipasi aktif dalam pembelajaran daring (online) dan diskusi

1,5

 

12

Sikap

Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas berdasarkan agama, moral, dan etika. Menunjukkan sikap bertanggung jawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri.

Pengetahuan

Menguasai konsep teoretis tentang bahasa pertama dan kedua pada anak-anak dan orang dewasa (second language learning in children and adults)

Keterampilan

Mampu berbicara dalam bahasa pertama dan kedua dengan cara code switch dan code mixing.

Bahasa pertama dan kedua pada anak-anak dan orang dewasa (second language learning in children and adults)

-          Penjelasan materi di SPADA

-          Membuat catatan dan rangkuman materi

-          Diskusi dan tanya jawab melalui SPADA atau WAG

-          Kuis di SPADA

60 Menit

Indikator Penilaian

Sikap

-          Kritis menanggapi dalam belajar dan dikusi

-          Bertanggung jawaban dalam pembelajaran daring (online) serta diskusi grup

Pengetahuan

-          Penguasaan dan pemahaman materi

-          Kelancaran pembelajaran daring (online) dan diskusi

-          Kreativitas dan partisipasi aktif dalam pembelajaran daring (online) dan diskusi

Keterampilan

-          Mampu menggunakan minimal satu bahasa internasional untuk komunikasi lisan dan tulis (KU13)

1,5

 

13

Sikap

Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas berdasarkan agama, moral, dan etika. Menunjukkan sikap bertanggung jawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri.

Pengetahuan

Menguasai konsep teoretis tentang bahasa (language), pikiran (thought), dan budaya (culture) serta hubungan dan keterkaitannya.

Keterampilan

Mampu membuat contoh hubungan atau korelasi antara bahasa (language), pikiran (thought), dan budaya (culture).

-          Bahasa (language)

-          Pikiran (thought)

-          Budaya (culture)

-          Penjelasan materi di SPADA

-          Membuat catatan dan rangkuman materi

-          Diskusi dan tanya jawab melalui SPADA atau WAG

-          Kuis di SPADA

60 Menit

Indikator Penilaian

Sikap

-          Kritis menanggapi dalam belajar dan dikusi

-          Bertanggung jawaban dalam pembelajaran daring (online) serta diskusi grup

Pengetahuan

-          Penguasaan dan pemahaman materi

-          Kelancaran pembelajaran daring (online) dan diskusi

-          Kreativitas dan partisipasi aktif dalam pembelajaran daring (online) dan diskusi

Keterampilan

-          Mampu menunjukkan kinerja mandiri, bermutu, dan terukur. (KU02)

1,5

 

14

Sikap

Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas berdasarkan agama, moral, dan etika. Menunjukkan sikap bertanggung jawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri.

Pengetahuan

Menguasai konsep teoretis tentang dasar-dasar psycholinguistics dan bagaimana manfaat psycholinguistics dalam pengajaran bahasa (language teaching).

-          Psycholinguistics

-          Pengajaran bahasa (language teaching)

-          Penjelasan materi di SPADA

-          Membuat catatan dan rangkuman materi

-          Diskusi dan tanya jawab melalui SPADA atau WAG

-          Tugas memberikan contoh pengajaran bahasa (kasus pengajaran) yang berkaitan dengan psycholinguistics

60 Menit

Indikator Penilaian

Sikap

-          Kritis menanggapi dalam belajar dan dikusi

-          Bertanggung jawaban dalam pembelajaran daring (online) serta diskusi grup

Pengetahuan

-          Penguasaan dan pemahaman materi

-          Kelancaran pembelajaran daring (online) dan diskusi

-          Kreativitas dan partisipasi aktif dalam pembelajaran daring (online) dan diskusi

1,5

 

15

Sikap

Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas berdasarkan agama, moral, dan etika. Menunjukkan sikap bertanggung jawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri.

Pengetahuan

Menguasai konsep dasar teoretis tentang psycholinguistics dan semantics (Meaning and Categorization) serta keterkaitannya.

Keterampilan

Menguasai materi-materi sebelumnya dalam bentuk review.

Mampu membuat catatan sebagai refleksi perkuliahan.

-          Psycholinguistics dan Semantics (Meaning and Categorization)

-          Review

 

 

-          Penjelasan materi di SPADA

-          Membuat catatan dan rangkuman materi

-          Diskusi dan tanya jawab melalui SPADA atau WAG

-          Kuis di SPADA

60 Menit

Indikator Penilaian

Sikap

-          Kritis menanggapi dalam belajar dan dikusi

-          Bertanggung jawaban dalam pembelajaran daring (online) serta diskusi grup

Pengetahuan

-          Penguasaan dan pemahaman materi

-          Kelancaran pembelajaran daring (online) dan diskusi

-          Kreativitas dan partisipasi aktif dalam pembelajaran daring (online) dan diskusi

Keterampilan

-          Mampu menyusun dan mendeskripsikan hasil kajiannya dalam bentuk skripsi atau laporan tugas akhir dan mengunggahnya dalam laman perguruan tinggi (KU04)

1,5

 

16

Ujian Akhir Semester (UAS)

Materi yang sudah terangkum dalam topik 2 – 15

Menjawab soal dalam jaringan (online) berupa pertanyaan;

-          Multiple choice

-          Macthing

-          True / false quesiton

 

Mengumpulkan tugas berupa refleksi mata kuliah dari pertemuan 1 - 16

60 Menit

Indikator Penilaian

Sikap

-          Jumlah kehadiran (presensi)

-          Sikap dan tutur kata dalam percakapan di WAG

-          Durasi waktu menjawab soal

Pengetahuan

-          Jumlah benar/salah

-          Akumulasi dan rata-rata nilai kuis

-          Hasil tugas berupa refleksi perkuliahan

Keterampilan

-          Mampu menyusun dan mendeskripsikan hasil kajiannya dalam bentuk skripsi atau laporan tugas akhir dan mengunggahnya dalam laman perguruan tinggi (KU04)

40

VII

Norma Akademik

A.      Tugas

1.        Dalam perkuliahan daring (online) melalui SPADA, tugas tetap diberikan kepada mahasiswa secara individu dan kuis dapat dikerjakan dalam bentuk file yang disesuaikan dengan aplikasi SPADA.

2.        Tugas akhir mahasiswa berupa refleksi perkuliahan dan kesimpulan materi yang dibuat dalam bentuk laporan tentang simpulan materi psycholinguistics, pendapat dan komentar pada materi tertentu, dsb.

3.        Kuis diberikan pada topik SPADA sesuai kebutuhan dan kedalamn materi.

 

B.      Aturan Perkuliahan (Daring pada SPADA)

Perkuliahan ini dilakukan berdasarkan aturan berikut ini.

1.        Mahasiswa minimal masuk 75% (12 kali pertemuan) dari 16 kali pertemuan daring (online) yang dilakukan oleh dosen melalui SPADA. Mahasiswa yang tidak mencapai 75% dari pertemuan daring (online) tatap muka yang diselenggarakan dosen, tidak berhak mengikuti UTS / UAS (sesuai peraturan universitas).

2.        Mahasiswa minimal masuk 80% (13 kali pertemuan) dari 16 kali pertemuan daring (online) yang dilakukan oleh dosen melalui SPADA. Mahasiswa yang tidak mencapai 80% dari pertemuan daring (online) tatap muka yang diselenggarakan dosen, tidak berhak mendapat nilai A.

3.        Mahasiswa harus sudah membaca materi sebelum perkuliahan dimulai.

4.        Mahasiswa harus mengumpulkan tugas tepat waktu.

5.        Mahasiswa harus memulai perkuliahan daring (online) melalui SPADA tepat waktu.

6.        Sikap mahasiswa dalam perkuliahan daring (online) melalui SPADA menjadi catatan khusus dosen dalam memberikan nilai.

7.        Mahasiswa dilarang menciplak karya orang lain dan jika menjiplak karya orang lain tidak akan diberi nilai.

8.        Mahasiswa harus mematuhi instruksi prodi, dosen, dan administrasi kampus.

9.        Hal-hal yang belum dicantumkan pada butir di atas akan diatur tersendiri.

VIII

Nilai Akhir

Penilaian

1.        Kurang dari 13 tatap muka, tidak berhak mendapatkan nilai A

2.        Penilaian

a.     Sikap dan tata nilai 10%

b.    Pengetahuan 20%

c.     UTS 30%

d.    UAS 40%.

3.        Keterlambatan lebih dari 15 menit, tidak dibenarkan mengisi daftar hadir, tetapi boleh mengikuti perkulihan seperti biasa.

4.        Tugas yang dikumpulkan tidak tepat waktu berdampak pada  pengurangan nilai tugas tersebut.

5.        Ketahuan makalah diskusi kelompok dan tugas akhir copy-paste  internet, nilai D.

 

 

Standar Konversi Nilai yang direncanakan

A

 Nilai total ≥ 80

 

 

B

70 ≤ Nilai Total < 79

 

 

C

60 ≤ Nilai Total < 69

 

 

D

50 ≤ Nilai Total < 59

 

 

E

Nilai Total < 49

IX

Daftar Pustaka

Wajib

-          Sastra, Gusdi. 2011. Neurolinguistik Suatu Pengantar. Bandung: Alfabeta.

-          Kholid A. Harras dan Andika Dutha Bachari. 2009. Dasar-dasar Psikolinguistik. Bandung. UPI PRESS.

-          Traxler, M.J & Gernbacher, M. A. (2006). The Handbook of Psycholinguistics, 2Ed. Elsevier Inc.

-          Chaer, Abdul. 2009. Psikolonguistik: Kajian Teoritik. Jakarta: Rineka Cipta.

-          Tarigan, Henry Guntur. 2009. Psikolinguistik. Bandung: Angkasa.

-          Dardjowidjojo, Soenjono. 2003. Psikolinguistik Pengantar Pemahaman Bahasa Manusia. Jakarta: Yayasan Obor Indonesia.

-          Sibarani, Robert. 2004. Antropolinguistik. Medan: Penerbit Poda.

-          Taylor, I. (1990). Psycholinguistics: Learning and Using Language. Englewood Cliffs, N.J: Prentice Hall.

-          Clark, H.H and Clark, E.V. (1977). Psychology and Language: An introduction to Psycholinguistics. New York: Harcourt Brace Jovanovich.

 

 

Pendukung

Buku-buku dan jurnal yang berhubungan dengan psycholinguistics.

 




Last modified: Monday, 21 September 2020, 11:13 AM