Mengatur Multikulturalisme di Tempat Kerja

  • Membuat kebijakan tertulis

Perusahaan harus memasukkan kebijakan mereka terkait dengan  multikulturalisme dalam buku pegangan karyawan dan peraturan perusahaan.  Kebijakan tersebut harus memuat informasi tentang undang-undang non-  diskriminasi, kode perilaku, kebijakan kompensasi dan tunjangan.

  • Pelatihan Perilaku Toleransi
Anggota harus dilatih dan diajak untuk menciptakan budaya di tempat kerja yang  baik. Peltihan toleransi dapat membantu anggota karyawan untuk menghargai  pandangan yang berbeda, memahami kata-kata, dan tindakan serta ucapan yang  mungkin mengganggu budaya lain.

  • Menerapkan kebijakan multikultural tanpa toleransi

Maksudnya adalah memberikan hukuman jika ada anggota yang melanggar  peraturan perusahaan tentang multikultural yang ada di perusahaan.

Last modified: Friday, 15 November 2024, 9:29 AM