3.2 Writing a Review Article
Subtopik ini mengajak dan membimbing mahasiswa untuk membuat sebuah kajian literatur (Review Article) secara komprehensif terhadap sebuah tema atau permasalahan nasional atau secara global sesuai bidang ilmu para mahasiswa. Review Article juga bisa berupa kajian terhadap perkembangan sebuah Teori, Undang-undang, atau topik lain yang sedang berkembang. Review Article tersebut akan di submit ke sebuah Jurnal Internasional atau Jurnal Nasional Terakreditasi pada batas waktu di akhir perkuliahan.
Review article dibuat secara berkelompok. Tema yang dipilih dianjurkan dapat mengcover seluruh research interest para mahasiswa di dalam sebuah kelompok.
Last modified: Monday, 19 October 2020, 11:18 PM