3.1.7 How to Cite and Maintain References
Dalam mengutip karya orang lain sebagai referensi atau rujukan kepustakaan kita, maka kita harus menjunjung tinggi integritas akademik.
pelajari link ini: https://integrity.mit.edu/
dan untuk mengelola kutipan atau sitasi, kita dapat menggunakan aplikasi Mendeley, sehingga pengutipan di word processor dan pembuatan daftar pustaka dapat dilakukan secara otomatis.
Silahkan download aplikasi Mendeley pada link berikut:
https://www.mendeley.com/download-desktop-new/
Lebih detil tentang materi Sitasi dan Etika Publikasi akan dibahas khusus nanti di Topik ke-5.
pelajari link ini: https://integrity.mit.edu/
dan untuk mengelola kutipan atau sitasi, kita dapat menggunakan aplikasi Mendeley, sehingga pengutipan di word processor dan pembuatan daftar pustaka dapat dilakukan secara otomatis.
Silahkan download aplikasi Mendeley pada link berikut:
https://www.mendeley.com/download-desktop-new/
Lebih detil tentang materi Sitasi dan Etika Publikasi akan dibahas khusus nanti di Topik ke-5.
Agar lebih dapat dipahami, mari kita lihat dan baca kembali dengan teliti bagaimana style dan cara penulisan sitasi seperti contohnya pada 3 (tiga) research article yang ada pada sub-topik sebelumnya (3.1.1). file artikel ada di folder Contoh Research Artikel.
Terakhir diperbaharui: Monday, 19 October 2020, 23:18