Tahapan dan Indikator Kemampuan Berpikir Reflektif
Indikator |
Keterangan |
Reacting (berpikir reflektif untuk aksi), dalam fase ini hal-hal yang harus dilakukan oleh peserta didik adalah:
|
Pada fase ini peserta didik cenderung menggunakan sumber asli Curiosity (keingintahuan dalam pemahaman masalah). |
Comparing(berpikir reflektif untuk evaluasi), pada fase ini peserta didik melakukan bebrapa hal sebagai berikut :
|
Pada fase ini peserta didik cenderung menggunakan sumber asli Suggestion berupa gagasan yang dirancang sesuai pengetahuan yang telah diketahui. |
Conteplanting (berpikir reflektif untuk inkuiri kritis), pada fase ini peserta didik melakukan beberapa hal :
|
Pada fase ini peserta didik cenderung menggunakan sumber asli berupa keteraturan (Orderlinnes) berdasar Curiosty (keingintahuan) dan saran (Suggestion). |